Selasa, 29 November 2016

Cara Belajar Komputer Dasar Untuk Pemula Awal Lengkap Dijamin Bisa

Cara belajar komputer dasar disini pasti bisa dan gratis karena kami tidak sekedar menjelaskan tentang awal saja melainkan benar – benar bisa menggunakan sistem operasi dengan sangat lancar. Pasti bingung kan? Apa itu sistem operasi? Hardware, software dan sebagainya, tenang saja nanti akan di kupas secara mendalam.

Cara Belajar Komputer Dasar
Cara Belajar Komputer Dasar


Tak jarang pula banyak orang yang membeli sebuah perangkat komputer / laptop tidak dapat menggunakannya, bahkan yang lebih parahnya lagi komputer yang di buat belajar menjadi rusak dan hang. Tak hanya itu juga, mempelajari sebuah komputer adalah wajib dan saat ini pembelajaran di sekolah pun telah menggunakan basis e-learning atau semua bahan ajarnya ditampilkan melalui komputer. Bagaimana dengan yang tidak bisa komputer? Tentu akan menyulitkan pembelajaran bukan?

Belajar komputer sebenarnya bisa dilakukan pada seseorang yang hobi nge-game, pasti anak – anak jaman 2016 ini mengenal game online sehingga secara tidak langsung mereka dapat belajar komputer. Namun bagaimana dengan sisi yang tidak pernah memegang komputer sama sekali? Yups, tenang dibawah ini kami menyajikan tutorial pemula untuk belajar komputer dari dasar.


3 Bab Tutorial Latihan Belajar Komputer Dari Dasar

Dibawah ini ada tujuh sub, dimana setiap bagian dapat anda baca sendiri sesuai dengan kebutuhan. Berikut dibawah ini tutorialnya :

1. Tutorial Untuk Yang Ingin Mempelajari Bagian – Bagian Hardware Komputer

Bagi kalian yang ingin belajar dasar – dasar komputer disisi perangkat keras, silahkan unduh tutorialnya di bawah ini. Pada tutorial ini anda akan di ajak mengenal bagaimana fungsi dari prosesor, RAM, hardisk, CD ROM dan sebagainya dan tak hanya itu anda akan diperkenalkan dengan teori alur proses komputer.

 Buku Panduan Belajar Hardware

2. Tutorial Untuk Mengenal Tentang Software

Software adalah perangkat lunak terdiri dari aplikasi dan sistem operasi. Bagi yang penasaran dengan teori tentang software, silahkan unduh dibawah ini. anda akan diajak mengenal apa saja perangkat lunak komputer dan jenis – jenisnya.

 Buku Panduan Belajar Software



3. Tutorial Memakai Komputer Langsung

Bila pada point satu dan dua tidak termasuk anda butuhkan, anda langsung saja ke point 3. Pada point 3 ini anda langsung berlatih menggunakan komputer, dari awal menyalakan komputer hingga ahli menggunakannya. Anda tidak perlu belajar di les private, anda cukup mempraktekan saja.


Note : Tutorial di bawah ini hanya digunakan khusus pengguna windows saja khususnya windows 7



Tutorial Menyalakan Laptop dan Komputer



Tutorial Mengenal Menu Menu Windows



Tutorial Berlatih Mengetik Dengan Microsoft Word 2007/2010



Tutorial Berlatih Menggunakan Power Point 2007



Nah itulah tips cara belajar komputer dasar, semoga bermanfaat ya by incaralaptop













Kata Kunci Pencarian : panduan belajar komputer otodidak, belajar komputer untuk pemula, cara belajar komputer dasar untuk pemula, dasar dasar belajar komputer

0 komentar

Posting Komentar

Jangan Nyepam ya Gan ~ ^.^